Karya Fadhillah A.W.
SMP Muhammadiyah 5
Ngawi
Ini Bukan Mauku
Malam itu…. Ketika Zeus berperang melawan Poseidon
Baru kusadari….. apa arti dirimu dihatiku
Kutanya
pada seorang gadis cilik
Yang
tinggal diantara memori hidupku
“Kalau
aku bersamanya apa yang terjadi?”
“Kalau benar
harapanku sia-sia, bagaimana?”
“Kalau
mungkin dia mencintaiku, apa jadinya?”
“Kalau
dia sampai tahu, apa yang kulakukan?”
BANTU AKU !!!!
Hati yang luka harus pecah bermilyar kepingan
Aku terima dengan senyum di wajah
Serta luka di hati
Aku
akan menjauh, Pergi !!!
Toh,
sebentar lagi, kau menghilang pergi
Jadi, aku memang harus berhenti
Baiklah, sekop telah bertengger di pundakku
Aku telah siap !!
Mengubur mimpi terbaik dan angan-anganku…
0 komentar:
Posting Komentar